Adham Somantrie

Blog. Design. Code. Digital. Brand.
And also a happy runner.

Foto Lomba Lari: Sebenarnya Milik Siapa?

business gelaran lari
Published on 2019-11-17 16:56:41

Ada beragam alasan dan motivasi para pelari untuk mengikuti lomba lari. Mulai dari sekedar untuk berolahraga, mencari pengalaman berlomba, mencari hadiah, mengejar prestasi, bahkan hanya sekedar untuk mendapatkan medali. Dengan semakin popularnya olahraga lari, tak heran jika lomba lari pun semakin marak di Indonesia.

Bagi para pelari rekreasional atau athleisure, umumnya yang dicari dari lomba lari adalah pengalaman berlombanya. Termasuk untuk mendapatkan paket lomba (racepack), menikmati rute lomba lari, mendapatkan medali, hingga untuk mendapatkan foto-foto diri saat berlari.

Read more...

6 Comments

Akhirnya Instagram Sembunyikan Angka Likes di Indonesia

facebook instagram social-media
Published on 2019-11-19 11:52:51

Beberapa waktu lalu, Instagram melakukan perubahan pada platformnya dengan menghilangkan angka jumlah likes pada postingan di beberapa negara, yaitu: Irlandia, Italia, Jepang, Brazil, Selandia Baru, dan Australia. Sebelum enam negara itu, Kanada juga menjadi negara ujicoba perubahan ini. Selanjutnya, baru-baru ini Instagram juga memperluas kebijakan ini ke beberapa negara lain, termasuk Indonesia.

Beberapa akun sudah mulai terdampak kebijakan ini. Apakah akun Anda sudah terdampak? Lalu, Apa saja dampak dari perubahan ini? Apakah memang ke arah positif seperti tujuannya? Atau ada dampak negatif, terutama kepada para selebgram dan juga jenama (brands) yang memanfaatkan platform ini secara komersial?

Read more...

1 Comments

© 2003 - 2024 Adham Somantrie at Jakarta, Indonesia — the city that never sleep.
Built with Bootstrap, jQuery, FontAwesome, Isotope and Adobe Edge Web Fonts. Made on MacBook Pro.
Love my works and content? Buy me coffee through saweria or nih buat jajan!