Adham Somantrie

Blog. Design. Code. Digital. Brand.
And also a happy runner.

Nike Free 2013: Run & Gym

lari nikeplus run
Published on 2013-04-05 09:50:35

Nike kembali meluncurkan koleksi sepatu Nike Free untuk musim panas 2013 ini. Setiap sepatu memiliki desain baru pada bagian atas nya untuk meningkatkan kekuatan dan gerak alami kaki. Tak tanggung-tanggung, lima varian Nike Free dilansir musim ini baik untuk kategori running maupun untuk training.

Untuk berlari, ada tiga pilihan: Nike Free 3.0, Nike Free 4.0, dan Nike Free 5.0+. Penomoran Nike Free ini masih seperti sebelumnya. Yakni merupakan tingkatan spektrum Nike Free. Bukan merupakan versi sepatu. Nike Free punya 10 tingkatan spektrum, mulai dari 1.0 hingga 10.0. Semakin kecil angkanya berarti semakin minimal bantalan sepatu dan semakin maksimal pengalaman kaki telanjang (barefoot experience). Begitu juga sebaliknya, semakin tinggi angkanya berarti semakin maksimal bantalan sepatu dan semakin minimal pula pengalaman kaki telanjang, layaknya sepatu konvensional.

Read more...

1 Comments

Facebook Home: Konsep Baru Facebook Phone

business facebook phone social-media
Published on 2013-04-08 07:28:12

Facebook Phone bukanlah hal yang baru, rumor terkait ini sudah lama beredar. Bahkan sebelum Amazon membuat tablet Android-nya sendiri, Kindle Fire. Ingat dengan HTC Status? Ponsel Android yang menekankan Facebook sebagai fiturnya?

Kali ini Facebook datang dengan konsep baru, Facebook Home. Bukan lagi Facebook Phone. Pada dasarnya Home merupakan aplikasi "homescreen" untuk Android. Walaupun Facebook juga tetap bekerja sama dengan HTC untuk HTC First yang akan menggunakan Facebook Home sebagai default homescreen begitu keluar dari kardus.

Read more...

0 Comments

Nike+ SportWatch GPS: What's Next?

lari nikeplus run
Published on 2013-04-14 10:02:46

It has been more than six months I am using Nike+ Sportwatch GPS. Actually, it is a great device, a great replacement for my two-and-half-years-old broken Nike+ SportBand. It works with my Polar Wearlink, so I get full tracking with all sensors: GPS, shoe pod, and heart rate monitor. I am happy with it.

I will not review this Sportwatch. There are so many reviews about Sportwatch in the internet since this product has been launched in April 2011. Review from DC Rainmaker is nice to read.

Read more...

0 Comments

Nokia Asha 302 iSync Phone Plugin

isync mac mobile nokia
Published on 2013-04-15 13:37:01

After almost four years, my Nokia E71 is retired. I chose Nokia Asha 302 as replacement. I still use iPhone 4S as my primary phone. The Asha is just for sidekick, when I needed the keyboard to chat.

As a Mac user, I always use iSync from the first time with my PowerBook and SonyEricsson W850i. Then, I rely to iSync to keep my contacts and calendar synchronized across Mac and phones.

Read more...

1 Comments

TomTom Runner & MultiSport. Tanpa Nike.

gadget gps lari run
Published on 2013-04-17 23:29:21

TomTom kali ini meluncurkan sendiri jam tangan GPS. Tanpa kerjasama dengan Nike seperti pada Nike+ SportWatch di tahun 2011. Sepertinya TomTom juga tak mau ketinggalan untuk terjun langsung di pasar jam tangan cerdas untuk olahraga. Sementara Garmin, kompetitor TomTom, sudah lama terjun dan menikmati pasar ini. Polar pun sudah meluncurkan RC3 GPS. Bahkan Motorola terjun dengan MotoACTV. Pasar jam tangan cerdas GPS semakin panas!

Oke, kita tahu kalau Nike+ SportWatch GPS dibuat oleh TomTom, jadi tak perlu diragukan lagi kalau TomTom pun bisa membuatnya sendiri tanpa Nike. Toh, GPS adalah kompetensi TomTom. Maka akan segera diluncurkan TomTom Runner dan TomTom MultiSport.

Read more...

0 Comments

Nike AirMax PHOTOiD

brand nikeplus social-media
Published on 2013-04-19 19:12:16

Nike memiliki produk NIKEiD, yakni produk yang bisa dipersonalisasi sesuai dengan keinginan pembeli. Umumnya adalah pemilihan kombinasi warna dan juga pilihan bahan. Dan tentu saja ukuran.

Jika biasanya pembeli melakukan personalisasi secara manual, sekarang dapat dilakukan dengan cara yang unik dengan adanya PHOTOiD. PHOTOiD akan menyusun kombinasi warna sepatu Nike iD Air Max 1, Air Max 90, ataupun Air Max 95 berdasarkan foto Instagram pilihan.

Read more...

0 Comments

Muji Pedometer

gadget kesehatan
Published on 2013-04-25 13:32:27

Kali ini saya dapat pinjaman sebuah pedometer dari Muji. Seperti layaknya pedometer, tentunya berfungsi sebagai alat pengukur langkah kaki. Desain produk ini cukup minimalis, berbentuk kotak berwarna putih dengan layar LCD monokrom yang mendominasi bagian depannya, dilengkapi dengan 3 tombol untuk navigasi menu dan konfigurasi perangkat. Pedometer ini ditenagai oleh baterai kancing yang disertakan dalam paket penjualan.

Untuk konfigurasi pertama kali memang agak merepotkan. Pertama saya harus mengatur jam. Lalu, saya harus memasukkan data terkait tubuh saya: berat badan, panjang langkah kaki, dan jenis kelamin. Terasa berlebihan? Memang, tapi ternyata ini terkait fitur tambahan dari sekedar menghitung langkah.

Read more...

0 Comments

Nokia Asha: Asa Baru Sang Pembawa Pesan

nokia phone
Published on 2013-04-27 10:19:45

Beberapa waktu yang lalu, saya memulai mencari ponsel pengganti Nokia E71 yang sudah mulai usang. Hingga akhirnya pilihan jatuh ke Nokia Asha 302 yang saya tebus di OkeShop senilai Rp.1.049.000. Bentuknya pun masih "mirip" dengan E71, sehingga diharapkan proses adaptasi menjadi lebih mudah.

Nokia S40 Asha Platform

Read more...

0 Comments

Nokia Asha 210: WhatsApp Phone

nokia phone
Published on 2013-04-29 08:31:51

Nokia baru saja memperkenalkan Asha 210. Sebenarnya hanya featurephone biasa. Yang tidak biasa adalah adanya tombol khusus untuk WhatsApp. Ini adalah kali pertama ponsel dengan dukungan untuk WhatsApp. Padahal sudah cukup lama Nokia dan WhatsApp bersinergi.

Ponsel dengan dukungan resmi aplikasi atau layanan pihak ketiga bukan hal yang baru. Ingat HTC Status yang jadi Facebook Phone? HTC First dengan dukungan Facebook Home sejak keluar kardus? Seperti HTC Status, Nokia Asha 205 juga dilengkapi tombol khusus untuk mengakses Facebook.

Read more...

0 Comments

© 2003 - 2024 Adham Somantrie at Jakarta, Indonesia — the city that never sleep.
Built with Bootstrap, jQuery, FontAwesome, Isotope and Adobe Edge Web Fonts. Made on MacBook Pro.
Love my works and content? Buy me coffee through saweria or nih buat jajan!